Home / Tangerang

Minggu, 28 Mei 2023 - 18:19 WIB

Penggalian  Jaringan Pipa PDAM Tangerang Kota oleh PT.Djati Piring Jaya Mengancam Pengguna Jalan dan Warga

Galian proyek pemasangan pipa PDAM Jln Raya Sitanala meresahkan warga

 

Tangerang, Liputan Nusantara – Proyek pemasangan pipa PDAM kedalaman pemasangan jaringa pipa air tidak sesuai standar SNI

Jaringan Pipa PDAM Tangerang Kota yang berada di Kecamatan Neglasari tidak sesuai SNI pemasangannya.

Hal ini nampak terlihat saat sedang ada galian saluran drainase yang sedang dilakukan oleh PT.Djati Piring Jaya Abadi (DJA) nampak pipa semerawut dan dengan kedalaman tidak mengacu pada standar yang ada, Sesuai Standar Nasional Indonesia (SNI).

Baca Juga  Pembongkaran Trotoar tanpa Izin, Perbuatan Pidana

Penanaman pipa bawah tanah, untuk kebutuhan Air Bersih (AB) untuk penunjang PDAM itu. Yakni, pipa PVC diameter 200, dengan galian sedalam 150 cm. Sedangkan untuk pipa berdiameter 300, minimal sedalam 180 Cm

Dari tinjauan awak media di lapangan pemasangan pipa PDAM Limau Kunci pada Pekon Mutar Alam hanya berkisar 40 cm sampai 60 CM sehingga mengganggu jalannya kegiatan pembuatan Drainse.

Baca Juga  Satpol PP Kota Tangerang Pasang Jurus Bajaj, Saat Ditanya Soal Ijin BTS

Selain pemasangan Pipa yang tidak SNI PDAM Kota Tangerang juga lambat dalam pelayanan perbaikan jaringan pada kerusakan yang terjadi akibat galian yang sedang dilakukan oleh PT. DJA sehingga banyak warga mengeluhkan karena kesusahan air bersih seperti ditemui di lain tempat, awak media sempat mewawancarai warga  enggan disebutkan namanya mengatakan sudah kesusahan air bersih karena lambatnya penanganan perbaikan Jaringan oleh pihak PDAM. *(  red ).

 

Share :

Baca Juga

Tangerang

Pembongkaran Trotoar Tanpa Izin, Perbuatan Pidana

Tangerang

Tanah Oleh PDAM Tirta Benteng, Menimbulkan Kontroversi Hukum Baik Pidana dan Perdata

Tangerang

Pembongkaran Trotoar Tanpa Izin, PUPR tak Berdaya  Perbuatan Pidana

Tangerang

Majelis Hakim PN Tangerang : Surat Jawaban Pihak KJPP Mushopah Mono Igfirly Mirip Proposal Dalam Sidang Gugatan Ganti Rugi Pengadaan Tanah Dinas PUPR Kota Tangerang

Tangerang

Miris..!!! Sidang Dinas PUPR Kota Tangerang, BPN Kota Tangerang, dan KJPP Mushopah Mono Igfirly Yang Menghadirkan Saksi Tidak Dibawah Sumpah.

Bisnis

Pemasangan tiang PROVIDER di duga tidak berijin dan langgar perda.

Tangerang

Dugaan Korupsi APBD Di Pemkot Tangerang

Tangerang

RESES TAHAP III TAHUN ANGGARAN 2023| RESES PARTISIPATIF, MENGEFEKTIFKAN FUNGSI ANGGOTA DPRD KOTA TANGERANG DAPIL II .

Contact Us