Home / Tangerang

Senin, 26 Agustus 2024 - 08:41 WIB

Benyamin-Pilar Naiki Tank Menuju Upacara Peringatan HUT ke-79 RI Tingkat Tangsel

LiputanNusantara.id, SERPONG UTARA – Dalam upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-79 Republik Indonesia (RI) Tingkat Kota Tangerang Selatan (Tangsel) terlihat tampak berbeda dari biasanya.

Salah satunya yang menjadi sorotan publik saat Wali Kota Tangsel Benyamin Davnie, Wakil Wali Kota Pilar Saga Ichsan bersama Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) menaiki tank menuju pelaksanaan upacara peringatan HUT ke-79 RI, pada Sabtu, (17/08/2024).

Baca Juga  Simulasi Pengamanan Pilkada Serentak 2024, Polres Metro Tangerang Gelar Sispamkota

Ribuan masyarakat yang memadati area jalan menuju Lapangan Batalyon Kavaleri 9/Satya Dharma Kala menyambut dengan meriah dan antusias.

“Tentu ini menjadi pengalaman yang luar biasa bersama Forkopimda menaiki tank menuju peringatan upacara HUT kemerdekaan Indonesia,” ucap Benyamin.

Ia juga menekankan, bahwa dalam peringatan kemerdekaan di tahun ini kolaborasi dan sinergi menjadi hal penting dalam rangka menyukseskan berbagai program yang dilaksanakan oleh Pemerintah Kota Tangerang Selatan.

Baca Juga  Pembentukan koperasi UMKM gerakan rakyat kecamatan ciledug

Menurutnya, tanpa sinergi dan kolaborasi Pemerintah Kota Tangerang Selatan tidak bisa merealisasikan program-program unggulan yang dilakukan.

“Mari kita membangun sinergi, kolaborasi, inovasi dan kreativitas demi kemajuan kota Tangerang Selatan. Mari kita memastikan bahwa apapun peran kita dalam masyarakat, kita terus bergerak maju dan menciptakan perubahan positif,” tutupnya.

(Yuyun)

Share :

Baca Juga

Banten

Giat Ngopi Kamtibmas, Kapolres Metro Tangerang Kota Imbau Tokoh Jadi Cooling Sistem di Pilkada Serentak 2024*

Banten

Bukti Tambahan Tergugat I dan Keterangan Kepala Desa Perjelas Tidak ada Tumpang Tindih di lahan Milik Tergugat Tan Man Hua*

Banten

Kapolres Tangsel, Jenguk Anak Korban Laka Lantas, Perkara Naik Ke Tahap Penyidikan*

Banten

PWI Kota Tangerang Raih Tiga Juara Di Turnamen Antar Wartawan Se-Tangerang Raya

Banten

Satpam Halangi Tugas Jurnalis: Arogansi SMA Negeri 2 Kota Tangerang

Banten

Berita Korban Kecelakaan Truk Tanah di Tangerang Meninggal Dunia Hoax, Kapolres: Korban Selamat dan Sudah Selesai Jalani Operasi*

Banten

Keren, Desa Pasir Jaya Raih Juara Satu Lomba Cerdas Cermat Tingkat Kecamatan Cikupa

Banten

Kapolres Metro Tangerang Imbau Masyarakat Tak Mudah Percaya Berita Hoax, Ini Fakta Video Pengrusakan Truk di SPBU*

Contact Us